Pengaruh Variasi Infill Density Core Berbahan Polylactic Acid Terhadap Kekuatan Bending dan Kekuatan Tekan pada Komposit Sandwich Berpenguat Serat Karbon FiberAnugerah Nan Agung / Fajar Perdana Nurullah S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2024Komposit sandwich merupkan sebuah material yang terdiri dari 2 lapisan skin sebagai face dan core sebagai inti. Infill density berfungsi menggambarkan suatu kerapatan pattern core pada objek yang akan dicetak melalui 3D printing sehingga infill density sangat mempengaruhi dari sifat mekanik ob... |
Pengaruh Variasi Temperatur Pada Proses Pencetakan Komposit Serat Kulit Jagung Dan Serat Daun Pandan Duri Bermatrik HDPE Terhadap Kekuatan Tarik Dan Kekuatan BendingRahmat Ervan Nurhuda / Abdul Muhyi, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2024Komposit adalah material yang tersusun dari kombinasi dua maupun lebih material. Temperatur saat pembuatan spesimen begitu mempengaruhi nilai kualitas komposit. Riset ini memiliki tujuan guna mengetahui pengaruh variasi temperatur pada proses pembuatan komposit terhadap nilai kekuatan tarik maupun b... |
Pengaruh Variasi Serat Terhadap Kekuatan Bending Pada Produk Komposit Tuas Rem Tangan Sepeda MotorFikri Oktaberi / Abdul Muhyi, S.T. / Teknik Mesin, 2024Banyaknya jumlah sepeda motor saat ini berbanding lurus dengan peningkatan kebutuhan komponen suku cadang (spare part) sepeda motor seperti tuas rem tangan sepeda motor dianggap sebagai salah satu komponen keselamatan yang sangat penting. Peningkatan dan pengembangan terhadap desain produk yang berk... |
Analisis Pengaruh Variasi Jumlah Layer Terhadap Kekuatan Mekanik Pada Proses Pembuatan Insole Sepatu Menggunakan Komposit Serat KarbonSuhanda Fahri Ramadhan / Fajar Paundra, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2024Sepatu running dirancang dengan material khusus pada bagian insole untuk meningkatkan performa salah satunya yaitu mengunakan komposit insole serat karbon. Pada proses pembuatan insole serat karbon, jumlah layer berpengaruh terhadap kekuatan mekanik dan performa. Penelitian ini bertujuan untuk menga... |
ANALISIS PENGARUH VARIASI TEMPERATUR CURING TERHADAP KEKUATAN MEKANIK PADA PROSES PEMBUATAN INSOLE SEPATU MENGGUNAKAN KOMPOSIT SERAT KARBONDarma Setiawan / Fajar Paundra, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2024Serat karbon dalam bidang olahraga telah menciptakan suatu terobosan yang maju dalam desain dan performa peralatan olahraga salah satunya yaitu insole serat karbon. Pada proses pembuatan insole serat karbon, temperatur curing berpengaruh terhadap kekuatan mekanik dan performa. Penelitian ini bert... |